Menilik Shio 3 Capres

Daftar Isi
- 1. Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar
- 2. Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming
- 3. Ganjar Pranowo-Mahfud MD
Hari ini, Rabu (14/2), masyarakat Indonesia menggunakan hak suaranya untuk memilih presiden dan wakil presiden dalam Pilpres 2024. Sebelum memilih, tak ada salahnya mengenali ketiga paslon capres-cawapres berdasarkan shio.
Sama seperti zodiak, shio juga terdiri dari 12 karakter yang dilambangkan dengan hewan.
1. Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar
Capres nomor urut 1 Anies Baswedan lahir pada tahun 1969. Orang yang lahir di tahun ini dinaungi Shio Ayam. Sementara cawapresnya Muhaimin Iskandar (Cak Imin) lahir pada tahun 1966 dan dinaungi oleh Shio Kuda.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Sementara orang yang lahir di bawah naungan Shio Kuda dikenal dengan energinya yang luar biasa.
Orang-orang bershio Kuda dikenal dengan antusiasmenya yang tinggi dan selalu siap beraksi. Tak heran kalau orang-orang bershio Kuda sangat senang berpetualang dan mencari hal-hal yang baru.
2. Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming
Capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming sama-sama bernaung di bawah Shio Kelinci. Prabowo lahir pada tahun 1951, sementara Gibran lahir pada tahun 1987.
Mengutip The Chinese Zodiac, kelinci dikenal sebagai hewan yang penuh dengan keberuntungan. Mereka juga melambangkan belas kasih, keanggunan, dan keindahan.
Mereka yang lahir di tahun kelinci adalah orang yang tenang dan damai. Orang kelinci juga kerap menghindari pertengkaran dan perdebatan sepanjang waktu.
Namun demikian, mereka dikenal artistik dan memiliki selera hidup yang baik. Tak heran jika mereka kerap memperhatikan detail dan memastikan semuanya dilakukan dengan benar.
Orang bershio Kelinci juga dikenal cerdas. Mereka akan melakukan segala yang terbaik.
3. Ganjar Pranowo-Mahfud MD
![]() |
Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo lahir pada tahun 1968 dan bernaung di bawah Shio Monyet. Sementara cawapresnya Mahfud MD lahir pada tahun 1957 dan bernaung di bawah Shio Ayam.
Orang yang memiliki Shio Monyet dikenal sebagai pribadi yang cemerlang dan tekun. Mereka juga memiliki sifat cerdas, lincah, dan aktif.
Selain itu, orang yang dinaungi shio monyet juga diberkahi dengan kemampuan yang sangat mudah beradaptasi di lingkungan apa pun.
Sementara Shio Ayam yang menaungi tahun kelahiran Mahfud dikenal akan kecerdasannya. Orang dengan Shio Ayam juga sangat cepat tanggap, bersungguh-sungguh, serta memiliki karakter yang kuat.
(tst/asr)相关文章
WIKA KSO Tuntaskan Pembangunan Istana Negara IKN Tepat Waktu
JAKARTA, DISWAY.ID- Presiden Republik Indonesia Joko Widodo meresmikan Istana Negara di Ibu Kota Nus2025-05-23VIDEO: Tidak Beribadah tapi Nikmat Berlimpah, Pasti Dapat Istidraj?
Jakarta, CNN Indonesia-- Dalam hidup ini sering kita mendengar istilah istidraj.I2025-05-23Pansel Ajukan 10 Capim Sesuai Selera Penguasa?
Warta Ekonomi, Jakarta - Kepala Kantor Staf Presiden Moeldoko meminta masyarakat tak mempermasalahka2025-05-23- 随着我国城市建设的迅速升温,建筑行业发展前景广阔,建筑专业也逐渐成为了留学的热门专业。美国作为第一个开设建筑专业的国家,成为了大多数学生的首选。接下来,美行思远小编就来给大家介绍一下全美建筑专业排名院2025-05-23
- 随着现在社会发展越来越快,国际已经变成了一个地球村。现在越来越多的人已经走出国门旅游,包括出去做生意。现在学生们也逐渐的走出国门,要出国到更高等的学府,去留学学习外国文化,学习外国知识。现在很多想要留2025-05-23
Hasan Nasbi Mundur, Waketum Golkar: Jubir Harus Selalu di Samping Prabowo
JAKARTA, DISWAY.ID- Wakil Ketua Umum Partai Golkar Ahmad Doli Kurnia enggan berasumsi tentang mundur2025-05-23
最新评论